Atas jasanya tersebut, pemerintah menganugerahinya gelar Pahlawan berdasarkan Keppres No. 89/TK/2004 pada tanggal 5 November 2004.
Melansir dari laman Smart City Jakarta ada 10 lagu Ismail Marzuki yang dikenang hingga kini yaitu:
Baca Juga:
Jadi Google Doodle, Inilah Wanita Pahlawan Asal Sumbar Rasuna Said
1. Gugur Bunga (1945)
2. Rayuan Pulau Kelapa (1944)
3. Juwita Malam (1950)
4. Indonesia Pustaka (1949)
5. Wanita (1948)
6. Sabda Alam (1950)
7. Rindu Lukisan (1950)
8. Halo Halo Bandung (1946)
9. O Sarinah (1931)
10. Sepasang Mata Bola (1946)
Nama Ismail Marzuki juga diabadikan sebagai suatu pusat seni di Jakarta yaitu Taman Ismail Marzuki (TIM) di kawasan Salemba, Jakarta Pusat. [gab]